Saturday, 23 January 2016

langkah install proxmox

langkah-langkah dalam menginstall proxmox antara lain sebagai berikut :
 1. Siapkan peralatan yang dibutuhkan untuk instalasi : master proxmox(dapat berupa CD/USB) , 1 PC
 2. Masukkan CD master/USB
 3. Atur firstboot pada Bios, bila menggunakan CD maka firstboot di CD jika menggunakan USB maka firstboot di USB
 4. Sesuaikan date and time pada Bios
 5.Virtualisasi pada Bios di enable
 6. Simpan konfigurasi yang telah di sett
 7. Matikan dan hidupkan lagi PC, maka akan muncul halaman installasi > pilih install > I agree > next


 8. country diisi Indonesia, Time zone = "asia/jakarta" > keyboard layout = "U.S english" > next


  9. Isi username password dan email > next

10. Masukkan hostname, IP address, netmask, gateway dan DNS server > next
 11.Tunggu hingga proses instalasi selesai


 

No comments:

Post a Comment